Komplemen dalam bahasa Inggris
Komplemen dalam bahasa inggris sering digunakan dalam keseharian dimana untuk melengkapi arti kata kerja. komplemen atau bisa disebut juga pelengkap dimana kata kerja yang mengekspresikan keadaan, kelihatannya, perasaan atau pemunculan. Kata kerja ini disebut jga dengan kata kerja komulatif atau linking verb, yaitu hubungan subjek dengan komplemen itu sendiri.
contoh :
She made him crazy.
S V O Ko
pada contoh di atas menunjukkan bahwa komplemen yang hadir di dalam kalimat tersebut tidak sama dengan komplemen yang hadir pada contoh kalimat sebelumnya. Komplemen tersebut adalah Ko karena komplemen tersebut merujuk kepada objek, him, bukan kepada subjek, she. Berdasarkan contoh tersebut tampak bahwa Ko dapat dikenali melalui teknik parafrasa untuk menentukan salah satu cirinya.
Baca Selanjutnya.....
Sunday, November 06, 2011
|
di simpan di:
bahasa inggris,
belajar yu
|
0 comments:
Post a Comment